Ayam Bakar Santan Kencur Pekalongan

ESENSI
Dilihat: 10968
Ayam Bakar Santan Kencur Pekalongan
Ladies, mungkin anda dapat mencoba membuat menu Ayam Bakar Santan Kencur Pekalongan sebagai menu makan malam anda dirumah
Kategori: Main Dishes
Negara: Indonesia

Bahan-Bahan

  • 1 ekor ayam kampung
  • 3 sdm minyak goreng
  • 800 ml santan, dari 2 butir kelapa
  • 3 lembar daun salam
  • 8 butir bawang merah
  • 4 siung bawang putih
  • 4 buah cabai merah
  • 4 cm kencur
  • 2 sdt garam
  • 2 sdt gula merah sisir

Cara membuat :

1. Potong ayam menjadi 10 bagian.

2. Tumis bumbu halus sampai harum.

3. Masukkan daging ayam, tambahkan santan, daun salam, dan lengkuas, lalu ungkep sampai daging ayam setengah matang, angkat.

4. Siapkan api di panggangan.

5. Bakar daging ayam sampai kecokelatan, lalu masukkan lagi ke dalam wajan dan ungkep kembali hingga daging ayam matang, angkat. Siap disajikan.

0 Ulasan

0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
Maaf, tidak ada ulasan. Harap tulis ulasan Anda di bawah ini.
Tulis Ulasan
Nilai:
*
Judul:
*
Detil:
*
Pro:
 
Kontra:
 
 
 
Kode Keamanan:
*
 
 
Harap isi huruf-huruf di atas.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Kalender Promosi
CAKUPAN MEDIA
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio