Resep Mudah Membuat Mie Goreng Jawa Super Nikmat

CENTROONE
Dilihat: 3619
Resep Mudah Membuat Mie Goreng Jawa Super Nikmat
Mie menjadi salah satu makanan populer di Indonesia. Untuk itu, berbagai resep makanan berbahan dasar mie banyak disajikan di Tanah Air. Salah satunya adalah mie goreng Jawa. Kenapa mie goreng Jawa, karena cara membuatnya cukup sederhana dengan cita rasa yang nikmat. Berikut resep mudah membuat mie goreng Jawa dari dapur sendiri seperti dilansir dari laman Resep Masakan:
Kategori: Main Dishes

Bahan-Bahan

  • 1 bungkus mie telur kering
  • 100 gr udang pancet atau udang galah, kupas
  • 2 butir telur ayam, kocok lepas
  • 200 gr sawi hijau/caisim, potong
  • 200 gr kol, potong
  • 2 tangkai daun bawang, potong
  • 1 tangkai daun seledri, cincang kasar
  • 5 butir kemiri sangrai, haluskan
  • 1/2 sdt lada putih bubuk
  • 4 siung bawang putih, haluskan
  • 1/4 sdt garam
  • 1 sdt gula pasir
  • 2 sdm kecap manis pedas
  • 5 sdm minyak goreng

Cara Membuat :

1. Rebus mie hingga matang, lalu tiriskan dan tambahkan kira-kira 1 sdm minyak goreng, lalu aduk rata.

2. Panaskan minyak goreng, tumis bumbu halus hingga harum.

3. Masukkan udang lalu tumis hingga berubah warna, lalu tambahkan telur, orak arik sebentar.

4. Masukkan sayuran, bumbui dengan gula, garam dan penyedap rasa, aduk hingga rata.

5. Masukkan mie dan tambahkan kecap secukupnya. Aduk hingga semua bumbu merata dengan mie.

6. Setelah sudah cukup dan pas, matikan api, lalu hidangkan di atas piring saji.

Selamat mencoba!

0 Ulasan

0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
Maaf, tidak ada ulasan. Harap tulis ulasan Anda di bawah ini.
Tulis Ulasan
Nilai:
*
Judul:
*
Detil:
*
Pro:
 
Kontra:
 
 
 
Kode Keamanan:
*
 
 
Harap isi huruf-huruf di atas.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Kalender Promosi
CAKUPAN MEDIA
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio