Tahu Bumbu Kare

Dilihat: 7113
Tahu Bumbu Kare
Banyak resep makanan dengan bahan dasar si putih satu ini, dari mulai digoreng, dibuat sup hingga masakan bersantan. Cek resep berikut...
Kategori: Side Dishes
Negara: Indonesia

Bahan-Bahan

  • 10 potong tahu
  • 5 batang buncis
  • 3 lembar daun kol
  • 3 buah kentang
  • 1 liter santan
  • 1/4 mangkuk su'un
  • garam secukupnya
  • minyak goreng secukupnya
  • 4 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 3 butir kemiri
  • 2 buah cabai merah
  • 1 potong jahe
  • 1 potong kunyit
  • 1 potong lengkuas
  • 1 batang serai
  • 1/2 sdt ketumbar
  • 1 lembar daun salam
  • 1 lembar daun jeruk purut

Cara membuat :

1. Tahu dicuci dan dipotong - potong persegi lalu digoreng matang.

2. Sayuran dicuci bersih, lalu dipotong - potong.

3. Su'un direndam dalam air panas sebentar, tiriskan.

4. Tumis bumbu halus hingga beraroma.

5. Masukkan tahu dan sayuran, tambahkan garam, aduk - aduk.

6. Tuang santan. Aduk - aduk terus pada saat mendidih beberapa saat, lalu angkat.

7. Tambahkan su'un. Hidangkan.

Catatan

Picture: http://easybanget.blogdetik.com
Dikirim oleh: http://www.indoresep.web.id

0 Ulasan

0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
0 Ulasan
Maaf, tidak ada ulasan. Harap tulis ulasan Anda di bawah ini.
Tulis Ulasan
Nilai:
*
Judul:
*
Detil:
*
Pro:
 
Kontra:
 
 
 
Kode Keamanan:
*
 
 
Harap isi huruf-huruf di atas.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Kalender Promosi
CAKUPAN MEDIA
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio